Advertisement
#piala-amerika-2015
Senin , 22 Jun 2015, 12:09 WIB
Top Skorer Sementara Copa America 2015
REPUBLIKA.CO.ID, SANTIAGO -- Gelandang serang Chile, Arturo Vidal memuncaki daftar top skorer sementara Copa America 2015. Pemain Juventus itu hingga kini sudah mencetak tiga gol. Berikut daftar lengkap pencetak gol...
Rabu , 10 Jun 2015, 03:43 WIB
Chile Bakal Bikin Kejutan di Piala Amerika?
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Striker Argentina Gaston Castano yang pernah bermain untuk klub-klub di Indonesia memprediksi timnas Chile akan membuat kejutan dalam ajang Piala Amerika 2015 yang digelar pada 12 Juni sampai 5 Juli mendatang."Selain karena faktor tuan rumah dan mendapat dukungan dari para suporternya, Chile juga mempunyai pemain yang terkenal dengan kelincahannya," kata Gaston dalam "media gathering" menyambut dan menyosialisasikan Piala Amerika...