Pemain Liverpool Curtis Jones merayakan golnya ke gawang West Ham United pada laga Piala Carabao di Anfield, Kamis (21/12/2023) dini hari WIB..

Liverpool ke Semifinal Piala Carabao Usai Gebuk West Ham 5-1

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Liverpool menghancurkan West Ham 5-1 untuk mencapai semifinal Piala Carabao (Piala Liga Inggris) pada Kamis (21/12/2023) dini hari WIB. Hasil ini mengurangi rasa frustrasi akibat kegagalan menjebol gawang Manchester United dalam pertandingan Liga Primer Inggris pekan lalu. Curtis Jones mencetak dua gol. Dominik Szoboszlai, Cody Gakpo, dan Mohamed Salah masing-masing menyumbang satu untuk tim asuhan Jurgen Klopp. Liverpool...

Pelatih Manchester United (MU) Erik ten Hag meninggalkan lapangan setelah pertandingan sepak bola putaran keempat Piala Liga vs Newcastle di Old Trafford di Manchester, Inggris, Kamis (2/11/2023) WIB.

Seusai MU Tersingkir di Carabao Cup, Erik Ten Hag: Saya Seorang Petarung

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Manchester United (MU) Erik ten Hag menegaskan bahwa ia adalah seorang 'pejuang' setelah penampilan buruk dari MU pada Rabu (1/11/2023). Ia 'percaya diri' dapat membalikkan kondisi tim selama bermain di Old Trafford.Tiga hari setelah penampilan tanpa semangat melawan Manchester City, MU kalah 0-3 dari Newcastle United yang merotasi pemain secara besar-besaran. MU pun tersingkir dari...