Advertisement
#pilkda
Selasa , 29 Jun 2010, 08:14 WIB
Honor tak Dibayar, Panwas Pilkada Gugat Pemkot Samarinda Rp 5 Miliar
REPUBLIKA.CO.ID,SAMARINDA--Panitia Pengawas Pemilihan Kepala Daerah bentukan DPRD akan menggugat Pemerintah Kota Samarinda, Kalimantan Timur, Rp5 miliar karena dianggap tidak melaksanakan kewajibannya."Gugatan akan kami daftarkan ke Pengadilan Negeri Samarinda awal...