#pilt-air-asia-gunakan-narkoba
Kamis , 01 Jan 2015, 14:44 WIB
Pilot Gunakan Narkoba, ini Penjelasan Air Asia
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Presiden Direktur AirAsia Indonesia Sunu Widyatmoko membenarkan adanya kemungkinan salah satu pilot Air Asia positif menggunakan narkoba. Meski begitu, ia mengatakan akan melakukan tes lanjutan dengan kerja sama...
Kamis , 01 Jan 2015, 14:38 WIB
Air Asia Klarifikasi Pilot Pengguna Narkoba Bukan QZ8501
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Presiden Direktur AirAsia Indonesia Sunu Widyatmoko menegaskan bahwa pilot yang terindikasi mengonsumsi narkoba bukanlah pilot dari pesawat AirAsia QZ 8501 yang mengalami kecelakaan. "Kami ingin klarifikasi terkait pemberitaan di televisi. Kabar itu memang benar bahwa pilot kami positif narkoba, namun bukan dari pesawat AirAsia QZ8501 yang mengalami kecelakaan," kata Sunu dalam keterangan pers di Polda Jawa Timur, Surabaya,...