#pm-inggris-tunjuk-david-cameron
Selasa , 14 Nov 2023, 21:12 WIB
Mengapa Kembalinya David Cameron Mengejutkan?
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kembalinya mantan perdana menteri Inggris David Cameron ke pemerintahan sebagai menteri luar negeri mengejutkan banyak pihak. Setelah gagal dalam kampanye referendum Brexit 2016 lalu agar Inggris bertahan...
Selasa , 14 Nov 2023, 11:34 WIB
Ke Mana Arah Kebijakan Inggris Terhadap Gaza Seusai David Cameron Kembali ke Pemerintahan?
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kembalinya mantan perdana menteri Inggris David Cameron ke dunia politik Inggris secara tak terduga selama perang Israel di Gaza dan protes pro-Palestina di Inggris, telah memicu pertanyaan mengenai implikasi kebijakan Inggris terhadap Timur Tengah. Cameron, yang kini menjabat sebagai menteri luar negeri, sebelumnya menyebut Jalur Gaza sebagai “kamp penjara” dan menganjurkan solusi dua negara terhadap konflik...