Advertisement
#polio-di-majalengka
Senin , 03 Apr 2023, 23:59 WIB
95 Persen Balita di Majalengka Ditarget Tervaksin Dalam Sub PIN Polio
REPUBLIKA.CO.ID, MAJALENGKA -- Pelaksanaan Sub PIN Polio di Kabupaten Majalengka resmi dimulai, Senin (3/4/2023). Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Majalengka, Agus Susanto, menjelaskan, pelaksanaan Sub-PIN Polio di Kabupaten Majalengka menyasar 85.298...