Advertisement
#polisi-nipu
Senin , 19 Jun 2023, 15:19 WIB
Polisi yang Diduga Nipu Perekrutan Anggota Polri Dimutasi dan akan Jalani Pidana
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Kepala Bidang Humas Polda Jawa Barat, Kombes Pol Ibrahim Tompo, mengatakan, saat ini mantan Kapolsek Mundu, AKP SW, sedang menjalani sidang kode etik dan telah dimutasi dari...