Advertisement
#populasi-sepeda-motor-listrik
Jumat , 01 Mar 2024, 17:31 WIB
Populasi Kendaraan Listrik Meningkat, Roda Dua Naik 262 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perindustrian mencatat populasi kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) meningkat pesat pada 2023. Penambahan kendaraan roda dua mencapai 262 persen. Direktur Industri Maritim Alat Transportasi dan Alat...