Advertisement
#porkota-sukabumi
Selasa , 12 Dec 2017, 23:18 WIB
Gelar Porkota, Sukabumi Cari Bibit Atlet Olahraga Berprestas
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Pemerintah Kota (Pemkot) Sukabumi mencari bibit-bibit atlet muda yang berprestasi. Caranya dengan menggelar Pekan Olahraga Kota (Porkota) yang dimulai Selasa (12/12)."Porkota rutin digelar setiap tiga tahun...