Advertisement
#pos-gizi
Rabu , 19 Oct 2022, 19:15 WIB
Tekan Angka Stunting, Pos Gizi Bakal Disediakan di Semua Kelurahan di Tangsel
REPUBLIKA.CO.ID,TANGERANG SELATAN--Angka kasus stunting di Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Banten masih tinggi. Pemerintah Kota Tangsel tengah gencar membentuk pos gizi di seluruh kelurahan di Tangsel sebagai upaya menekan angka...