#prank-baim-wong
Kamis , 06 Oct 2022, 14:01 WIB
Kasus Baim Wong dan Paula Bakal Diselesaikan Secara Restorative Justice
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Endra Zulpan menyebut penyelesaian kasus dugaan membuat laporan palsu yang dilakukan oleh Baim Wong dan Paula Verhoeven kemungkinan akan menggunakan restorative...
Selasa , 04 Oct 2022, 19:55 WIB
Sindir Konten KDRT Baim Wong, Komnas Perempuan: Tidak Bijak, Bisa Dipidana
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi Nasional Anti Kekerasan terhadap Perempuan Theresia Iswarini mengingatkan masyarakat berhati-hati membuat konten termasuk terkait kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) agar tak merugikan korban atau reviktimisasi. Pernyataan ini mengemuka seiring munculnya konten lelucon yang dibuat selebritas Baim Wong dan Paula Verhoeven terkait KDRT beberapa waktu lalu."Membuat konten tentu penting untuk membangun empati dengan korban sehingga...