Advertisement
#prediktor-paling-awal-demensia
Kamis , 24 Feb 2022, 00:39 WIB
Prediktor Paling Awal Demensia Justru Bukan Hilang Ingatan: Gaya Berjalan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Demensia, istilah umum untuk sekelompok gejala yang terkait dengan penurunan otak, menyerang sebagian besar populasi seiring bertambahnya usia. Menemukan tanda-tanda peringatan dini adalah kunci untuk menyesuaikan...