Advertisement
#prioritas-pembangunan-pemerintah
Senin , 02 Mar 2020, 23:54 WIB
PUPR Targetkan Rehabilitasi 10 Ribu Sekolah Hingga 2024
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menargetkan merehabilitasi sebanyak 10 ribu sekolah hingga akhir pemerintahan pada 2024. "Pada 2019 kita telah merehabilitasi sekitar 1.600 sekolah serta...