#pusat-satwa-arab-saudi
Senin , 03 Oct 2022, 14:50 WIB
Pusat Satwa Liar Nasional Saudi Ungkap Spesies Apa Saja yang Dilindungi
IHRAM.CO.ID, MAKKAH -- Pusat Satwa Liar Nasional Saudi (NCW) mengungkapkan jenis satwa liar yang secara resmi dan permanen dilindungi dari perburuan. Infografis yang ditunjukkan menunjukkan Pasal 4 Peraturan Eksekutif untuk...
Sabtu , 07 Nov 2020, 05:41 WIB
Pusat Satwa Liar Saudi Terbitkan Platform Paspor Daring
REPUBLIKA.CO.ID,RIYADH -- Menteri Lingkungan Hidup, Air dan Pertanian Saudi, Abdul Rahman Al-Fadli, meresmikan platform elektronik “Fateri”, Rabu (4/11). Platform ini menjadi bagian dari rencana Pusat Pengembangan Satwa Liar Nasional merampingkan prosedur penerbitan izin impor, ekspor maupun kegiatan lainnya yang berkaitan dengan satwa liar, termasuk perdagangan organisme jamur dan produknya. Dengan diluncurkannya portal tersebut, semua prosedur perizinan akan dilakukan secara daring. Pada...