Advertisement
#putri-handayani
Sabtu , 27 Jan 2018, 19:54 WIB
Misi Putri Handayani Taklukkan Puncak Aconcagua
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pendaki perempuan asal Indonesia, Putri Handayani, telah berangkat ke Argentina untuk mendaki puncak Aconcagua pada 26 Januari 2018. Ia mengemban misi untuk sampai ke puncak gunung...
Sabtu , 27 Jan 2018, 12:20 WIB
Putri Bersiap Taklukkan Puncak Aconcagua Argentina
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Almumnus Fakultas Teknik Universitas Indonesia Putri Handayani kembali bersiap menaklukkan salah satu gunung tertinggi dunia. Kali ini wanita berusia 34 tahun ini menargetkan puncak Aconcagua, Argentina dengan ketinggian 6.962 mdpl. Rencana ini bagian dari program Jelajah Putri, yang mengangkat tema 7 Puncak, 2 Kutub, 7 Pilar Edukasi. Putri membuat program ini dengan dukungan Ikatan Alumni Universitas...