Advertisement
#ramadhan-harga
Jumat , 06 Jun 2014, 10:52 WIB
Jelang Ramadhan, Pedagang Diminta Tak Seenaknya Naikkan Harga
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Wali Kota Kupang, Provinsi Nusa Tenggara Timur, Jonas Salean meminta pedagang di wilayah ibu kota Provinsi Nusa Tenggara Timur itu untuk tidak seenaknya menaikan harga barang...
Rabu , 10 Jul 2013, 00:30 WIB
Harga Udang dan Cumi-Cumi Ikut Melambung Tinggi
REPUBLIKA.CO.ID, LANGKAT, SUMUT -- Menjelang Ramadhan, harga udang, cumi-cumi dan ikan di pasar tradisional Tanjungpura Kabupaten Langkat, Sumatera Utara, ikut melambung tinggi hingga mencapai Rp 10 ribu per kilogramnya."Ada kenaikan penjualan harga ikan dan udang," kata salah seorang pedagang ikan di pasar Tanjungpura Syafie di Tanjungpura, Selasa (9/7).Disampaikannya bahwa kenaikan harga komoditas hasil laut ini bersamaan dengan naiknya harga...