#reaktor-triga-2000
Kamis , 26 Nov 2015, 08:37 WIB
80 Persen Alat TRIGA 2000 Rancangan Sendiri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Reaktor TRIGA 2000 Bandung akan melakukan pengoperasian uji coba. Pengoperasian kembali kali ini dimungkinkan akan peralatan yang digunakan hasil rakitan sendiri.Reaktor TRIGA 2000 dihentikan sementara operasinya...
Kamis , 26 Nov 2015, 08:04 WIB
Reaktor TRIGA 2000 akan Kembali Beroperasi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Reaktor TRIGA 2000 di Bandung bakal segera kembali beroperasi. Keberadaan reaktor yang telah beroperasi sejak tahun 1965 itu sejatinya masih dibutuhkan publik.Reaktor TRIGA 2000 telah selesai direnovasi dan diperkuat struktur reaktornya. Kepala Pusat Sains dan Teknologi Nuklir Terapan (PSTNT) Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) Efrizon Umar mengatakan, batang kendali Reaktor TRIGA 2000 juga sudah berhasil diganti."Batang...