#rekening-perwira
Sabtu , 17 Jul 2010, 06:38 WIB
ICW Tuding Polri Lindungi Perwira Pebisnis
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Koordinator Indonesian Corruption Watch, Danang Widoyoko, mengritik sikap Polri soal rekening gendut para perwira. Dia menilai, bahwa sebagian besar rekening yang dirilis Polri dan dianggap wajar merupakan upaya...
Sabtu , 17 Jul 2010, 05:20 WIB
ICW Kecewa dengan Penjelasan Polri Soal Rekening Gendut
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Indonesian Coruption Watch menilai pernyataan Mabes Polri terkait rekening perwira yang mencurigakan kurang memuaskan. Kepolisian tak menjelaskan lebih rinci bagaimana yang mereka maksud dengan wajar."Kami tidak bisa memberi tanggapan karena kepolisian tak menjelaskan lebih lanjut tentang bagaimana mereka menilai wajar rekening perwira yang mencurigakan. Tidak dijelaskan apa bisnisnya, dan apakah bisnis itu ada atau tidak kaitan dengan kewenangan sebagai...
Sabtu , 17 Jul 2010, 03:58 WIB
Polri: Rekening Perwira 74 Persen Wajar
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Tujuh puluh empat persen dari 23 rekening perwira Polri...
Rabu , 07 Jul 2010, 03:40 WIB
Kapolri Jelaskan Rekening Perwira Pekan Depan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri berjanji akan menjelaskan...