Advertisement
#rokok-perparah-covid19
Ahad , 10 May 2020, 13:49 WIB
Benarkah Rokok Melindungi dari Covid-19?, Jawaban WHO
REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan bahwa merokok tidak melindungi orang dari virus corona (Covid-19). Sebaliknya, perokok yang terinfeksi Covid-19 memiliki risiko lebih tinggi terkena penyakit parah...