Advertisement
#rs-amc-cileunyi
Sabtu , 08 Aug 2020, 16:45 WIB
Sembilan Perawat RS AMC Cileunyi Asal Garut Positif Covid
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Garut menyatakan ada penambahan sembilan warga Kabupaten Garut, Jawa Barat, positif terinfeksi Covid-19. Kesembilannya bekerja sebagai perawat di Rumah Sakit...