#rsbi-jateng
Jumat , 30 Sep 2011, 16:54 WIB
Pemprov Jateng Diminta Segera Evaluasi RSBI
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah diminta segera melakukan pembenahan dalam sistem pendididikan berbasis Rintisan Sekolah Berstandar Internasional (RSBI). Apalagi RSBI dinilai kerap dijadikan ajang komersialisasi pendidikan.Anggota Komisi...
Jumat , 30 Sep 2011, 13:13 WIB
DPRD Jateng Minta RSBI Dihapus
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG – DRPD Jawa Tengah dari Fraksi Demokrat meminta keberadaan Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) di Jawa Tengah dievaluasi. Bahkan karena dianggap tak berkontribusi di dunia pendidikan, Partai berlambang Mercy itu, mendesak Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, agar segera menghapusnya.Anggota Komisi C DPRD Provinsi Jateng dari Fraksi Demokrat, Prajoko Harjanto, mengungkapkan keberadaan RSBI dinilai sebagai sekolah eksklusif yang justru...