Advertisement
#rumah-rusak-banjir-solok
Ahad , 09 Jan 2022, 21:55 WIB
Banjir di Solok, Tiga Rumah Rusak Ringan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Banjir yang melanda satu kecamatan di Kabupaten Solok, Provinsi Sumatra Barat, telah surut. Informasi tersebut diterima Pusdalops BNPB pada hari ini, Sabtu (8/1/2022) pukul 22.00 WIB....