#rusia-hancurkan-satelit
Rabu , 17 Nov 2021, 10:35 WIB
Rusia Akui Uji Coba Rudal Penghancur Satelit
REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW -- Rusia mengaku telah menghancurkan salah satu satelitnya selama uji coba rudal. Hanya saja Rusia menolak tuduhan Amerika Serikat (AS) bahwa itu membahayakan Stasiun Luar Angkasa Internasional...
Selasa , 16 Nov 2021, 17:26 WIB
Rusia Hancurkan Satelit di Luar Angkasa
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Amerika Serikat (AS) mengkritik Rusia pada Senin (15/11) karena menghancurkan salah satu satelitnya sendiri di ruang angkasa. Penghancuran satelit ini menciptakan puing-puing yang menurut US Space Command dapat membahayakan awak ruang angkasa selama beberapa dekade. Pada akhir pekan lalu ada laporan bahwa Rusia menembak jatuh sebuah satelit selama akhir pekan menggunakan rudal anti-satelit (DA-ASAT). US Space Command mengatakan kepada...