Advertisement
#rutan-bogor
Selasa , 19 Feb 2013, 16:13 WIB
Tahanan di Bogor Kabur, Petugas Diperiksa Propam
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat (Jabar) saat ini telah mengerahkan satuan Profesi Pengamanan (Propam) untuk mengusut kaburnya tahanan yang terjadi di Mapolres Bogor. Peristiwa kaburnya tujuh...
Selasa , 19 Feb 2013, 16:04 WIB
Polisi Belum Temukan Sebab Kaburnya Tahanan di Bogor
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Sebanyak tujuh orang tahanan Kepolisian Resor Bogor melarikan diri dari jeruji besi, Senin (18/2) sekitar dini hari. Mereka diduga kabur melalui atap ruang tahanan yang gentengnya copot beberapa.Ke tujuh orang tahanan yang tidak disebutkan nama maupun inisialnya ini diduga kabur ke perkampungan warga di Kampung Cipayung, Kelurahan Tengah, Cibinong. Kapolres Bogor, AKBP Asep Syaepudin, Selasa (19/2),...