Advertisement
#sabu-sabu-china
Jumat , 25 Jun 2021, 21:41 WIB
Polisi Surabaya Sita 20 Kg Sabu dari China
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Aparat Kepolisian Resor Kota Besar (Polrestabes) Surabaya, Jatim, mengungkap peredaran narkotika jenis sabu-sabu seberat total 20,4 kilogram dari China. Sabu itu dibungkus menggunakan kemasan teh. Wakil Kepala...