Advertisement
#saksi-dan-pelapor
Selasa , 25 May 2010, 08:30 WIB
LPSK Tawarkan Perlindungan Kepada Susno Duadji
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban menawarkan perlindungan kepada mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Komjen Pol Susno Duadji dalam sejumlah kasus hukum yang tengah dihadapinya."Pak Susno memenuhi syarat untuk...