Advertisement
#sanksi-pemberi-sedekah-pmks
Jumat , 29 Nov 2013, 22:57 WIB
Ahok: Warga Beri Sedekah ke PMKS Akan Kena Sanksi
REPUBLIKA.CO.IDJAKARTA--Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta akan mengenakan sanksi sosial kepada warga yang memberikan sedekah terhadap para Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS), seperti pengemis, pengamen dan sebagainya."Jadi, selain memberlakukan sanksi...