#sdm-halal
Rabu , 09 Mar 2022, 07:41 WIB
Perguruan Tinggi Diminta Siapkan SDM Halal
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Perguruan tinggi diharapkan dapat mengoptimalkan perannya dalam menyediakan sumber daya manusia (SDM) yang handal, di bidang jaminan produk halal. "Perguruan tinggi kita harapkan terus berperan optimal dalam menyiapkan SDM...
Selasa , 27 Apr 2021, 19:10 WIB
Kebutuhan SDM Penyelenggaraan Jaminan Produk Halal Mendesak
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Agama (Kemenag) menyatakan keperluan sumber daya manusia (SDM) yang bergerak dalam penyelenggaraan jaminan produk halal sangat mendesak. "Jaminan produk halal dengan cakupan yang sangat luas membutuhkan infrastruktur dan ekosistem halal. Hal ini dapat terwujud jika ditopang oleh SDM yang memadai," kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kemenag Mastuki dalam keterangan tertulis,...