#sedekah-dunia-islam-baznas
Sabtu , 11 Nov 2023, 09:33 WIB
Majelis Telkomsel Taqwa Salurkan Donasi Palestina Rp 150 Juta Melalui Baznas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Majelis Telkomsel Taqwa (MTT) menyalurkan donasi kemanusiaan untuk Palestina sebesar Rp 150 juta melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI. Secara simbolis donasi tersebut diserahkan oleh Ketua I...
Jumat , 10 Nov 2023, 16:23 WIB
Dukungan Kemanusiaan, LAZ Ummul Quro Donasi Rp 150 Juta untuk Palestina Lewat Baznas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebagai bentuk kepedulian mendalam terhadap situasi di Palestina, Lembaga Amil Zakat (LAZ) Ummul Quro Bogor menyalurkan donasi kemanusiaan melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI, senilai Rp 150 juta. Penyaluran bantuan ini diserahkan kepada Prof KH Noor Achmad selaku Ketua Baznas RI didampingi para Pimpinan dan Deputi Baznas, di Aula Achmad Subianto, Gedung Baznas RI, Jakarta, pada Jumat...
Jumat , 10 Nov 2023, 16:06 WIB
BAZNAS Sulsel Salurkan Infak Kemanusiaan Palestina Rp 1,1 Miliar kepada Baznas RI
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) RI menerima...