Advertisement
#sekola-bola
Selasa , 25 May 2021, 14:25 WIB
Pemain Arema, Dendi Santoso, Buka Sekolah Sepak Bola
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Pemain Arema FC, Dendi Santoso memulai babak baru dalam perjalanan karier sepak bolanya. Kapten tim 'Singo Edan' ini merintis sekolah sepak bola bernama Dendi Santoso Soccer School. Meskipun...