Advertisement
#sekolah-sistem-zonasi
Rabu , 17 Jun 2020, 10:43 WIB
Ini Penyebab tidak Adanya Lagi Sekolah Unggulan di Sumbar
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG - Sistem zonasi murni yang diterapkan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat dalam Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ajaran 2020/2021 membuat kualitas sekolah di provinsi itu merata sehingga...