Advertisement
#sekolah-vokasi-ipb-university
Sabtu , 09 Jul 2022, 14:35 WIB
Koperasi Agribisnis Sekolah Vokasi IPB Gelar Rapat Kerja dan Penyerahan Hadiah Lomba
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR - Teaching Factory (Tefa) Koperasi Agribisnis Sekolah Vokasi Institut Pertanian Bogor (IPB) melaksanakan rapat kerja pada Rabu (6/7/2022). Agenda ini berlangsung di Gedung Delta, Kampus Sekolah Vokasi...