Advertisement
#sekretaris-jenderal-pbsi
Selasa , 28 Aug 2012, 08:30 WIB
PBSI Fokus Pembinaan Atlet Muda
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jebloknya prestasi atlet bulutangkis Indonesia di sejumlah ajang membuat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) membenah diri. Salah satunya dengan mempersiapkan pembinaan atlet. Sekretaris Jenderal PBSI, Jacob...