Advertisement
#serangan-rusia-ke-dnipro
Ahad , 07 Jan 2024, 19:00 WIB
Ukraina Klaim Rusia Luncurkan 28 Drone dan Tiga Rudal Jelajah
REPUBLIKA.CO.ID, KIEV -- Angkatan Udara Ukraina mengatakan Rusia meluncurkan 28 drone dan tiga rudal jelajah ke Ukraina. Militer Ukraina menambahkan sistem pertahanan mereka menghancurkan 21 drone. Di aplikasi kirim pesan Telegram...