#server-ppdb-down
Selasa , 04 Jun 2024, 19:58 WIB
Pj Gubernur Jabar Bey Sudah Siapkan Solusi Jika Website PPDB Drop Lagi
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG---- Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin memastikan pelayanan PPDB Jabar 2024 melalui website sudah bisa diakses secara normal. Meskipun pada hari pertama sempat terganggu dikarenakan pengakses membludak, per...
Selasa , 04 Jun 2024, 14:04 WIB
Website PPDB Sulit Diakses, Orang Tua Siswa Pilih Datangi Sekolah Urus Pendaftaran
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG---Sejumlah orang tua siswa lebih memilih mendatangi sekolah pascawebsite penerimaan peserta didik baru (PPDB) tingkat SMA/SMK/SLB sulit diakses pada Senin (5/6/2024) kemarin. Mereka datang untuk melakukan registrasi dan melengkapi berkas persyaratan yang diperlukan. Menurut Ketua Panitia PPDB SMAN 5 Bandung Dede Rustiawan, orang tua siswa banyak yang datang langsung ke sekolah menyerahkan berkas persyaratan pascawebsite PPDB sulit diakses. Ia mengatakan...
Selasa , 04 Jun 2024, 12:14 WIB
Ini Penjelasan Disdik Depok Soal Laman Pendaftaran PPDB Sempat tak Bisa Diakses
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Dinas Pendidikan (Disdik) Kota Depok, Jawa...