Advertisement
#shinta-adhitya
Rabu , 22 Nov 2023, 21:36 WIB
Boy Thohir Hingga Patrick Waluyo Bertemu Gibran di Solo, Ada Apa?
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Pengusaha Boy Thohir, Patrick Waluyo, hingga Wishnutama Kusubandio menemui Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka di Balai Kota Solo, Jawa Tengah, Rabu (22/11/2023). Mereka berempat berembuk cukup lama...