Apriyani Rahayu (kanan) dan Siti Fadia Silva Ramadhanti

Apri/Fadia Perkuat Fokus Jelang Tampil di French Open dan All England

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mengatakan akan memperkuat fokus mereka menjelang tampil di dua turnamen French Open dan All England Open 2024 pada Maret. “Kami berupaya untuk main lepas saja. Jadi enggak ada yang membebani kami seperti waktu (beberapa turnamen terakhir) kemarin. Tapi, kami selalu siap, mau (turun sebagai) unggulan atau nonunggulan, kami siap menang,” kata...

Apriyani Rahayu dan Siti Fadia Silva Ramadhanti.

Apriyani/Fadia Tembus 30 Besar Dunia Ranking BWF

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ganda putri Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menembus peringkat 30 besar dalam daftar ranking Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) yang dirilis pada Selasa (20/9/2022). Dalam daftar peringkat terbaru BWF untuk pekan ke-38 musim kompetisi 2022, Apriyani/Fadia naik tiga setrip ke peringkat 28 dunia dengan koleksi 45.690 poin. Ganda putri yang baru dipasangkan pada awal tahun ini dan...