Advertisement
#somalia-pbb
Rabu , 07 Sep 2022, 00:48 WIB
PBB: Somalia di Ambang Bencana Kelaparan
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Kepala Kantor PBB untuk Urusan Kemanusiaan Martin Griffiths mengatakan Somalia berada di ambang bencana kelaparan. Hal itu disebabkan kekeringan parah yang melanda negara tersebut. “Kelaparan sudah di ambang...