Advertisement
#subsidi-daerah
Jumat , 06 Jan 2023, 10:51 WIB
Harga Cabai Naik, Mendag Minta Kepala Daerah Beri Subsidi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan mengingatkan kepada para kepala daerah untuk memberikan subsidi jika terdapat kenaikan harga pangan pokok. Salah satunya seperti komoditas cabai yang tengah mengalami kenaikan...