#sukuk-maroko
Senin , 16 Apr 2018, 11:13 WIB
Maroko akan Luncurkan Sukuk Pertama
REPUBLIKA.CO.ID, RABAT -- Maroko akan meluncurkan obligasi syariah pertamanya atau disebut juga sukuk. Hal ini dilakukan setelah Bank Al-Maghrib (BAM) dan dewan ahli Majelis Tinggi Ulama memberikan persetujuan kepada...
Selasa , 20 Dec 2016, 08:36 WIB
Maroko akan Terbitkan Sukuk Negara Perdana
REPUBLIKA.CO.ID, RABAT -- Pemerintah Maroko akan menerbitkan sukuk negara untuk pertama kalinya pada 2017 mendatang. Penerbitan sukuk ini rencananya digunakan untuk mendukung proyek-proyek pembangunan yang dijalankan oleh pemerintah maupun sektor swasta.Menteri Keuangan dan Ekonomi Maroko Mohammed Boussaid mengatakan, Pemerintah Maroko telah mengembangkan kerangka peraturan yang diperlukan untuk penerbitan sukuk negara tersebut. Kemudian, pemerintah setempat juga sedang mengembangkan struktur penerbitan...
Jumat , 30 Nov 2012, 20:44 WIB
Maroko Rancang UU Sukuk
REPUBLIKA.CO.ID, DUBAI – Maroko tengah merancang undang-undang untuk mengizinkan...