Advertisement
#sunnah-majelis-ilmu
Kamis , 01 Jun 2023, 20:22 WIB
Jangan Mudah Potong Pembicaraan di Majelis Ilmu, Ini Alasannya Menurut Ustadz Adi Hidayat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketika taklim tengah berlangsung, para pendengar dilarang untuk menyela ketika guru atau Ustadz tengah menyampaikan materi. Dalam sebuah hadits disebutkan ketika Rasulullah ﷺ tengah berbicara dalam sebuah majelis,...