#supporter-tewas
Sabtu , 02 Jun 2012, 18:18 WIB
Polisi Ringkus Tujuh Tersangka Pengeroyok Suporter di GBK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya meringkus tujuh orang tersangka yang diduga terlibat dalam tragedi berdarah di Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Ahad (27/5) lalu. Direktur Direktorat Reserse...
Kamis , 31 May 2012, 12:33 WIB
Persija Pastikan Main Tanpa Penonton di Cilegon
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Ketua Panitia Pelaksana Persija Jakarta Hanif Ditya memastikan laga melawan PSPS Pekanbaru dalam lanjutan Liga Super Indonesia (ISL) pada 3 Juni akan digelar di Stadion Krakatau Steel Cilegon. "Sesuai hasil pertemuan kita dengan PT Liga dan pihak kepolisian diputuskan pertandingan melawan PSPS digelar di Cilegon dan tanpa penonton," ujar Hanif Ditya ketika dikonfirmasi, Kamis (31/5). Pemindahan lokasi pertandingan tersebut...
Rabu , 30 May 2012, 16:40 WIB
Persija: Usut Tuntas Kasus Suporter Tewas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Ketua Umum Persija Jakarta Ferry Paulus meminta...
Senin , 28 May 2012, 14:33 WIB
Polisi Bantah Kecolongan Terkait Tewasnya Suporter di GBK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kepolisian Daerah (Polda) Metro Jaya membantah aparat...
Ahad , 27 May 2012, 22:43 WIB
Satu Pendukung Tewas Dikeroyok Usai Persija Vs Persib
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Petugas Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya (Polda...