Advertisement
#surat-kabar-zaman
Senin , 07 Mar 2016, 18:57 WIB
Prancis Kecam Putusan Turki Kuasai Surat Kabar Zaman
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Menteri Luar Negeri Prancis mengecam keputusan otoritas Turki menguasai surat kabar sirkulasi terbesar di negara itu. Tindakan Turki tidak bisa diterima dan bertentangan dengan nilai-nilai Eropa. "Ini...
Ahad , 06 Mar 2016, 21:25 WIB
Surat Kabar Zaman yang Disita Pemerintah Turki Kembali Dibuka
REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Surat kabar populer Turki, Zaman yang disita pada Jumat oleh pemerintah Turki, dibuka kembali pada Sabtu (5/3) di bawah penjagaan ketat. Para staf mengambil foto barisan pasukan khusus bersenjata di gedung surat kabar oposisi itu.Gedung dikelilingi oleh sejumlah barikade pengamanan ketat. Amnesty Internasional dan kelompok-kelompok kebebasan pers mengkritik keras pengambilan kendali Zaman. Human Right Watch mengatakan...