Advertisement
#swedia-negara-pembakar-alquran
Jumat , 01 Sep 2023, 14:59 WIB
Kepala Kontra-Teror: Citra Swedia Berubah Akibat Pembakaran Alquran
REPUBLIKA.CO.ID, STOCKHOLM -- Kepala kontra-terorisme Swedia Fredrik Hallstrom memperingatkan bahwa citra negaranya telah berubah setelah pembakaran Alquran berulang kali. Dia menyatakan pada Kamis (31/8/2023) bahwa citra sebagai pembakar Alquran...