Advertisement
#tahanan-narkoba-menikah-di-penjara
Kamis , 20 Jun 2013, 19:49 WIB
Demi Pernikahan, Tahanan Narkoba Ijab Kabul di Penjara
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI--Kepolisian dari Polres Sukabumi Kota menikahkan seorang tahanan yang terjerat kasus narkoba, Saepudin warga Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi dengan pacarnya Icah."Menikah merupakan hak seluruh warga termasuk seorang tersangka...