Advertisement
#tarif-angkutan-kapal-laut
Rabu , 14 Sep 2022, 09:00 WIB
Imbas Kenaikan BBM, Tarif Kapal Banjarmasin-Surabaya Naik 12,5 Persen
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN — Terhitung per 13 September, tarif tiket angkutan kapal laut dari Banjarmasin menuju Surabaya atau sebaliknya naik sebesar 12,5 persen. Kenaikan tersebut tidak lepas karena kenaikan harga bahan bakar...