#tender-ulang-tol-getaci
Jumat , 09 Jun 2023, 10:41 WIB
Kelanjutan Tol Getaci, Wagub Jabar Tunggu Aksi Pemerintah Pusat
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Wakil Gubernur Jawa Barat, Uu Ruzhanul Ulum, mengaku menunggu langkah dari pemerintah pusat dalam pembangunan jalan tol Gedebage-Tasikmalaya-Cilacap (Getaci). Pasalnya, keberadaan jalan tol itu sangat dinantikan oleh...
Rabu , 07 Jun 2023, 17:42 WIB
Tol Getaci Akan Tender Ulang, Menteri PUPR: Kita Prioritaskan Sampai Ciamis
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengungkapkan proyek Jalan Tol Gedebage - Tasikmalaya - Cilacap (Getaci) diprioritaskan sampai ke Ciamis, Jawa Barat terlebih dahulu. "Ini yang paling dibutuhkan, saya kira kita akan mengerjakan yang bagian Gedebage hingga Ciamis terlebih dahulu," ujar Basuki di Jakarta, Rabu (7/6/2023). Basuki menambahkan, Kementerian PUPR tetap melanjutkan proyek Jalan Tol Getaci,...