Advertisement
#terbuka-dengan-kritik
Selasa , 26 Oct 2021, 16:04 WIB
Wapres Minta Badan Publik Terbuka akan Kritik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Dalam acara Penganugerahan Keterbukaan Informasi Badan Publik Tahun 2021, Selasa (26/10) Wakil Presiden Ma'aruf Amin mengingatkan badan publik harus menyajikan informasi yang akurat serta terbuka akan kritik....