Advertisement
#tertimpa-tanah
Jumat , 12 Dec 2014, 03:52 WIB
Seorang Pekerja Tambang Tewas Tertimpa Tanah
REPUBLIKA.CO.ID, TOBOALI -- Seorang pekerja tambang inkonvensional (TI) warga Kampung Bukit, Kecamatan Toboali, Kabupaten Bangka Selatan, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung tewas tertimpa runtuhan tanah saat sedang bekerja di lokasi...