#tiket-pesawat-online
Senin , 02 Dec 2019, 13:23 WIB
Masyarakat Diminta Bijak Beli Tiket Pesawat Secara Online
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dirjen Perhubungan Udara Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Polana B Pramesti meminta masyarakat dapat bijak membeli tiket pesawat melalui online travel agent (OTA). Selain diberikan kemudahan, membeli tiket...
Rabu , 31 Dec 2014, 06:17 WIB
Pesan Tiket Pesawat Online Bisa Lebih Murah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mencari tiket pesawat terbilang mudah untuk saat ini. Selain sejumlah maskapai juga berlomba-lomba mengiklankan harga penawaran terbaiknya di berbagai media maupun agen langsung. Sarana-sarana penawaran tiket sudah kian berkembang. Maskapai kian berkompetisi menawarkan harga agar tidak mengecewakan. Kini pemesanan tiket secara online juga bisa dijadikan alternatif yang seringkali dipilih dikarenakan efektivitas dan efisiensi mekanisme pembeliannya. Apalagi bila harga...